Penggambaran Lantai Kamar Mandi @Tutorial ArchiCAD
Ikuti langkah-langkah penggambarannya berikut ini:
1. Aktifkan slab tool pada panel tool box, lalu klik icon slab settings dialog pada panel info box. Atur parameter lantai seperti pada gambar dibawah ini. Setelah itu klik OK.
Pengaturan parameter lantai seperti apa yang telah kita lakukakan, akan menghasilkan gambar lantai dengan tebal 5 cm dengan elevasi 5 cm (lebih rendah dari permukaan lantai interior dan teras).
2. Gambarkan lantai untuk kamar mandi dengan cara yang sama dengan penggambaran lantai teras pada jendela floor plan, dengan menggunakan slab yang berbentuk kotak (rectangular) .
3. Lihat hasil penggambarannya dengan opsi orbit agar terlihat lebih jelas.
Penggambaran Lantai Kamar Mandi @Tutorial ArchiCAD
Reviewed by Unknown
on
Friday, January 03, 2014
Rating:
No comments: